Seminar Keperawatan UBSI Bakar Semangat Calon Perawat Tembus Karier Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Universitas Bina Sarana Informatika (UBSI) Kampus Salemba 45 menggelar Seminar Keperawatan yang menggugah semangat para calon perawat masa depan. Mengangkat tema 'Tren & Isu Kesehatan Remaja dan...